Kamis, 18 Maret 2021

Lowongan Kerja Kalimantan PT DARMA HENWA, TBK Terbaru

Lowongan Kerja Kalimantan  PT DARMA HENWA, TBK Terbaru Tahun 2021

PT Darma Henwa. Tbk adalah sebuah perusahaan yang bergerak di bidang pertambangan dan sumber energi di Indonesia. DaIam rangka mendukung peningkatan target dan produksi perusahaan, karni mernbutuhkan tenaga kerja yang dinarnis, rnemillki rnotivasi kerja yang tinggi, menyukai tantangan. dan berkomitrnen untuk bergabung bersama kami. Adapun posisi yang dibutuhkan adalah: 


Pt. Darma Henwa TBK - Site Kintap sedang mencari:

Teknisi Bangunan Mekanikal-Elektrikal

1. Mempunyai keahlian bidang teknis Sipil, MEP (Mechanical Elektrikal Plumbing) terutama sistem genset, AC, HVAC, pompa dan elektrikal
2. Berpengalaman di bidang MEP infrastruktur dan bangunan
3. Pendidikan Minimal SMA/SMK
4. Berdomisili di area tanah bumbu/ tanah laut menjadi nilai tambah.

Jika anda memenuhi kriteria diatas, kirimkan CV anda ke
Abdurrahman.Fajri@ptdh.co.id dan Awaluddin@ptdh.co.id

dengan format subjek

"Buildtech_Nama Anda_Domisili"

Sebelum 20 Maret 2021