Kamis, 05 September 2019

Lowongan Kerja PT Talenta Bumi


Lowongan Kerja PT Talenta Bumi

PT. Talenta Bumi Hadir untuk memberikan layanan jasa pada bidang pertambangan batubara. Mengkhususkan diri pada layanan jasa jalan hauling dan proses loading batubara, perusahaan ini didirikan sebagai bentuk kepedulian pada program pemerintah dalam bidang pertambangan batubara yang memperhatikan prinsip-prinsip pertambangan yang ramah lingkungan. Dengan hadirnya perusahaan ini, maka dunia pertambangan yang beroperasi di sekitar Kabupaten Banjar dan daerah-daerah sekitarnya, mendapatkan layanan jasa jalan hauling dan loading batubara yang lebih efektif dan efisien. 

 Open recruitment PT. Talenta Bumi
 (Mining, Hauling & Port Facility) HSE Admint (Site Marabahan) 
Persyaratan : 
  •  Fresh graduate (Sarjana Teknik, Pertani., MIPA, Kesehatan Masyarakat/K3) 
  • Memiliki keahlian microsoft office, Photoshop, editing video& content 
  • Aktif di organisasi kampus
  • Single laki2/Wanita 
  • Diutamakan domisili Marabahn (Batola KalSel) 

Kirimkan Lamaran & CV serta pendukungnya kealamat email 
hr.admin@talentabumi.co.id