PT. Pasifik Agro Sentosa (PT. PAS) adalah perusahaan agribisnis yang memiliki 9 anak perusahaan. Perusahaan ini terutama bergerak dalam bidang perkebunan kelapa sawit, perkebunan tebu, pabrik penggilingan gula dan industri gula rafinasi.
- HSE Staff (Palembang - Banyuasin dan Kalbar - Kubu Raya)
- Asisten Divisi/ Lapangan/ Afdeling (Kalbar)
- Askep (Kalbar)
Kualifikasi :
- D3/ S1 sesuai bidangnya
- Minimal 3 thn pengalaman di posisi yang sama
Surat lamaran dan CV terbaru diemailkan ke : venny.margaret@pasifikagrosentosa.com.
Noted :
- Kami tidak memungut biaya apapun
- Hanya Kandidat yang memenuhi kriteria diatas yang akan diproses.